Laporan Realisasi APBDes Tahun Anggaran 2023, sebagai bentuk Transparansi publik, laporan ini bertujuan untuk membandingkan antara Anggaran dengan kenyataan dilapangan, laporan ini juga merupakan Bentuk pertanggungjawaban kepada Publik atas Anggaran yang sudah Pemerintah Desa Tanjungpura gunakan.
Semoga Pemerintah Desa Tanjungpura bisa terus dapat berbenah, untuk mewujudkan desa Terbaik. dalam Pembangunan fisik maupun Pemberdayaan masyarakat, Program Ketahanan pangan terus digalakan tak ketinggalan juga dengan upgrade SDM nya melalui Kejar Paket (Jaket) sesuai 10 Program unggulan Ibu Bupati Hj. Nina Agustina, S.H., M.H,. C.R.A.
Terkait dengan Dana Desa, Pemdes Tanjungpura berusaha untuk memanfaatkan sesuai dengan Peraturan Kemendes PDTT dan Kemenkeu RI. Semoga kita tetap diberikan kemudahan dalam membangun dan mengemban Amanah Masyarakat... Aamiin..
Komentar yang terbit pada artikel "LAPORAN REALISASI APBDES TAHUN 2023"